Q & A TIN'S KITCHEN [ PENGERTIAN PRODUK


Berikut ini adalah contoh kuesioner dengan beberapa klien kami, mudah - mudahan menjadi gambaran buat bunda lovers dan bisa menjadi inspirasi buat yang belum bergabung atau yang belum mengenal TIN'S KITCHEN. juga menambah referensi buat para member yang bisa di berikan kepada Calon Membernya.


DEFINISI TIN'S KITCHEN



1. Q: Apa sih bumbu Tin's Kitchen itu?

  • A: Tin's Kitchen adalah bumbu instant yang terbuat dari bahan-bahan berkualitas dan alami.Awalnya bumbu-bumbu Tin's Kitchen dipakai di Resto Pizza Bunda Titin (Owner Tin's Kitchen), di Cihanjuang, Bandung dan sekitarnya.Sekarang bumbu-bumbu resto itu bisa kita pakai masak, menjadikan masakan kita seperti masakan resto.


2. Q: Tin's Kitchen bisa dipakai oleh siapa saja?

  • A: Bumbu Tin's Kitchen bisa dipakai oleh semua orang. Ibu rumah tangga, wanita karier, anak kos, bahkan yang baru belajar masak pun bisa memakai bumbubumbu Tin's Kitchen, karena takarannya pas dan rasanya enak.


3. Q: Apakah bumbu-bumbu Tin's Kitchen bisa dimix saat masak? Misal bumbu nasi goreng dicampur saus blackpepper?

  • A: Bisa banget. Salah satu keajaiban bumbu Tin's Kitchen adalah rasanya yang fleksibel. Bisa dimix, antara bumbu yang satu dan lainnya. Bisa dipakai untuk memasak aneka masakan, sesuai kreasi kita masing-masing.


4. Apakah Tin's Kitchen mengandung pengawet makanan?

  • A: Tidak.


5. Q: Kalau tidak, mengapa bumbu-bumbu Tin's Kitchen tahan mulai dari 3 bulan sampai dengan 12 bulan?

  • A: Semua bumbu Tin's Kitchen dimasak sampai matang saat proses produksi. Sehingga bumbu awet alami dan penyimpanan di freezer membantu bumbu tahan 3-12 bulan.


6. Q: Apakah bumbu Tin's Kitchen mengandung MSG?

  • A: Perlu diketahui, beberapa bumbu Tin's Kitchen ada yang memakai bahan baku jadi. Misalnya kecap, saus dan bubuk kaldu. Sebisa mungkin kami memilih bahan yang berkualitas dan jelas kehalalannya. Kandungan MSG dalam kecap, saus dan bubuk kaldu tidak bisa dihindari. Tapi kami tidak menambahkan MSG tambahan saat proses produksi bumbu Tin's kitchen. Jadi dapat disimpulkan, beberapa bumbu Tin's Kitchen yang berbahan kecap, saus dan bubuk kaldu mengandung MSG, tapi dalam jumlah yang sangat kecil.


7. Q: Bumbu apa saja yang mengandung kecap?

  • A: Saus teriyaki


8. Q: Bumbu apa saja yang mengandung saus?

  • A: Saus Barbeque, Saus chicken spicy, Chiken dan beef bolognese


9. Q: Untuk pengiriman bumbu, apakah semua bumbu punya daya tahan yang sama saat pengiriman?

  • A: Tidak. Ada bumbu yang hanya tahan 1 hari perjalan atau 1 hari di suhu ruangan. Ada juga yang bisa bertahan 3-10 hari suhu ruangan.


10. Q: Apa saja bumbu yang hanya bisa tahan 1 hari perjalanan?

      A: Bumbu yang hanya tahan 1 hari perjalanan:
  • Rica Merah
  • Rica Hijau
  • Bumbu Rendang
  • Bumbu Opor
  • Bumbu Rawon
  • Bumbu Nasi kebuli
  • Beef Bolognese
  • Chicken Bolognese
  • Pasta Tomyam

Sop Iga Frozen11. Q: Apa saja bumbu yang tahan lebih dari 1 hari perjalanan?

  • A: Yang tahan 2-3 hari perjalanan ada saus blackpepper, saus barbeque dan saus teriyaki. Sedangkan yang tahan hingga 7-10 hari perjalanan ada bumbu nasi goreng, chicken spicy, bawang goreng, bumbu kuah bakso, bumbu SOP iga dan bumbu SOP ayam.


12. Q: Apakah Tin's Kitchen sudah mempunyai Nomor BPOM?

  • A: Belum. Karena bisnis rumahan cukup mempunyai surat ijin dari Dinkes dan PIRT. Kecuali nanti kalau Tin's Kitchen sudah level pabrik.


13. Q: Apakah ada tingkatan atau jenjang di Tin's Kitchen?

  • A: Ada. Di Tin's Kitchen tingkatan tertinggi ada Stokis, dibawahnya ada Agen, Reseller baru kemudian Member.


14. Q: Apakah syarat untuk menjadi STOKIS?

  • A: Untuk menjadi STOKIS harus melalui wawancara dan tes dari Bunda Titin langsung, selaku owner Tin's Kitchen.


15. Q: Apakah syarat untuk menjadi Agen?

      A: Untuk menjadi agen bisa dengan 2 cara.

  • Pertama: Gabung menjadi member atau reseller dulu, lalu kemudian level up agen dengan membeli paket agen dengan nominal tertentu. Misal per-Agustus ini, untuk level up agen, Member/ Reseller harus order paket agen senilai Rp. 500.000,-
  • Kedua: Bisa menjadi agen langsung, tanpa jadi member/ reseller terlebih dahulu. Caranya, cukup denga order paket agen senilai Rp. 750.000,- (ketentuan per-Agustus).


16. Q: Kalau order paket agen, apakah harus sekaligus order senilai paket agen?

  • A: Tidak harus. Boleh sekaligus, boleh juga sistem deposit. Order sesuai kebutuhan.


17. Q: Berapa persen (%) fee atau diskon level agen?

  • A: Diskon level agen di Tin's Kitchen berkisar antara 23-25%. Diskon tiap produk tidak sama karena perbedaan Hpp tiap produk.


18. Q: Apa yang membedakan antara Agen dan Reseller?

  • A: Beda presentase diskon. Agen bisa merekrut reseller/ member, sedangkan reseller hanya bisa merekrut member saja.


19. Q: Apa yang membedakan antara Reseller dan member?

      A: Perbedaanya antara lain:

  • Reseller mendapatkan diskon kisaran 15%. Sedangkan member diskon kisaran 10%.
  • Reseller bisa menjual/ memasarkan produk Tin's Kitchen, sedangkan member tidak.
  • Diskon reseller berlaku selama yang bersangkutan aktif, sedangkan diskon member hanya berlaku selama 1 tahun, terhitung sejak pertama kali jadi member.


20. Q: Bagaimana caranya untuk menjadi reseller atau member?

  • A: Cukup mendaftar pada agen atau reseller. Dengan order paket reseller/ member. Nilai paket reseller/ paket member perbulannya berbeda, tergantung promo dari STOKIS yang bersangkutan.


21. Q: Kalau saya seorang reseller, lalu kemudian ada yang mendaftar reseller melalui saya, apakah saya dapat fee?

  • A: Biasanya ada fee sebesar 10% dari agen/ STOKIS. Tergantung kebijakan dari agen/ STOKIS masing-masing. Selanjutnya reseller baru diserahkan pada agen atau STOKIS. 


22. Q: Kalau saya seorang agen, lalu kemudian ada yang mendaftar agen melalui saya, apakah saya dapat fee?

  • A: Biasanya ada fee sebesar 10% dari agen/ STOKIS. Tergantung kebijakan dari agen/ STOKIS masing-masing. Selanjutnya agen baru diserahkan pada agen atau STOKIS.


23. Q: Apakah konten iklan disediakan?

  • A: Disediakan. Tin's Kitchen memiliki channel telegram yang berisi katalog produk dan channel quote, resep yang bisa digunakan untuk promosi oleh semua tim Tin's Kitchen.


24. Q: Apakah ada reward di Tin's Kitchen?

  • A: Ada. Tersedia reward bulanan dan tahunan khusus agen dengan penjualan tertinggi dengan reward berupa logam mulia (LM).


Begitulah rangkuman percakapan kami dengan klien. Semoga artikel Q & A ini bisa memberi inspirasi dan manfaat bagi Anda.Salam super dan semoga Para Bunda sehat dan sukses selalu.



PRODUK TIN'S KITCHEN


Bagai Mana Bunda...Apakah Bunda Sudah Siap Bekerja Sama Bersama kami...?


Mari kita belajar bersama dan bergabung menjadi MEMBER RESELLER kami, So pasti kami tunggu Bunda di member TIN'S KITCHEN. Biar sama-sama kita saling memberi manfaat.
Untuk konsultasi dan pendaftaran, Bunda bisa menghubungi line di bawah ini :

 Ibu. Ani Nuraeni


Komentar

SHARE :

Popular Post

CARA MENJADI MEMBER RESELLER BUMBU TIN'S KITCHEN

PRODUK BUMBU TIN'S KITCHEN

TIN'S KITCHEN BUMBU DAPUR RUMAHAN CITA RASA RESTORAN

TENTANG KAMI

NASI GORENG PEDAS TIN'S KITCHEN

BUMBU DAPUR INSTAN TIN'S KITCHEN LAYAK KONSUMSI

BUMBU MASAK INSTAN SEHAT ALAMI | CARA MENJADI MEMBER TIN'S KITCHEN

Produk Bumbu Tin's Kitchen

AGEN TIN'S KITCHEN